Contoh Soal CPNS Pemerintahan Dan Tatanegara

soal cpns. Berikut Contoh soal CPNS kategori Pemerintahan Dan Tatanegara:

1. Pokok ajaran sosialisme yang sejalan dengan ajaran pancasila adalah…..
A. Negara harus memelopori upaya penghapusan hak milik pribadi
B. Negara harus menjamin perlindungan hak-hak kaum buruh
C. Pemerintah negara harus dijalankan oleh diktator ploterariat
D. Kaum buruh harus melakukan perjuangan melawan kelas atas dan menengah
E. Semua alat negara dipergunakan untuk mewujudkan komunisme

2. Pada umumnya setiap Konstitusi berisi ketentuan tentang….
A. Pembagian kekuasaan negara
B. Dasar negara Pancasila
C. Perlindungan hak asasi manusia
D. Jawaban a dan c benar
E. Semua jawaban diatas benar

3. Paham yang menghendaki adanya pembatasan kekuasaan pemerintah melalui hukum dasar yang tertulis disebut….
A. Absolutisme
B. Konstitusionalisme
C. Negara hukum
D. Positivisme
e. Rule of law

Jawaban :

1. B. Negara harus menjamin perlindungan hak-hak kaum buruh
2. E. Semua jawaban diatas benar
3. C. Negara hukum