Minta Penyandang Tunanetra Lulusan SMA Diakomodir jadi CPNS

Kalangan disabel yang tergabung dalam Forum Sukuwan Tunanetra ramai-ramai mendatangi Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) di Jakarta, Rabu (1/10). Mereka meminta pemerintah mengakomodir kaum tunanetra lulusan SMA agar dimasukkan dalam formasi khusus calon pegawai negeri sipil (CPNS). Menurut Ketua Forum Sukuwan Tunanetra, Tatang, kalangan tunanetra rata-rata hanya lulusan SMA. Karenanya, sebaiknya pemerintah…

Read More »

Ratusan CPNS Sumut Minta Segera Dipekerjakan

Ratusan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemprov Sumut mendatangi kantor Badan Kepegawaian Daerah Sumut untuk meminta segera dipekerjakan. “Ini sudah yang keempat kalinya kami datang ke BKD. Teman-teman CPNS tahun 2013 yang di daerah sudah bekerja. Kami CPNS Pemprov Sumut yang jumlahnya 268 orang kan was-was,” kata seorang CPNS yang tidak mau identitasnya diungkapkan, Menurut…

Read More »

Bobot TKB Kelulusan CPNS 40 Persen

Masyarakat termasuk peserta tes CPNS diminta ikut memantau pelaksanaan tes kompetensi bidang (TKB) di daerah. Ini agar hasil TKB benar-benar transparan dan akuntabel. Kalau khawatir pemda mainkan hasil TKB, masyarakat bisa ikut pantau. “Pantauan mulai dari penyusunan tim TKB-nya, apakah benar-benar kompeten atau tidak,” ujar Deputi SDM Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi…

Read More »

Lolos Passing Grade tak Jamin Lulus CPNS

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) sudah menyelesaikan permenpan-RB tentang passing grade CPNS-nya. Saat ini Permenpan-RB-nya tengah digodok di Kementerian Hukum dan HAM untuk diundangkan di lembaran negara.”Rancangan PermenPAN-RB tentang passing grade sudah selesai dibuat tapi belum diundangkan. Mudah-mudahan dalam waktu dekat sudah ditetapkan,” kata Deputi SDM Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan…

Read More »

SBY Tunjuk Pengawas Kinerja PNS

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Azwar Abubakar akan segera mengumpulkan 7 anggota terpilih untuk melakukan koordinasi program kerja. Langkah ini dilakukan setelah Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengangkat 7 anggota komisi Aparatur Sipil Negara (KASN). “Hari ini mereka kami undang untuk melakukan rapat perdana, guna membicarakan langkah-langkah yang harus segera dilakukan,” kata Azwar…

Read More »