Category: CPNS

  • Kemendagri: Banyak PNS Tidak Punya Rumah

    Soal CASN CPNS 2017 – Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri Sumarsono mengungkapkan, banyak pegawai negeri sipil (PNS) yang belum memiliki tempat tinggal. “Mengenai PNS, banyak PNS yang tidak punya rumah,” katanya dalam diskusi ‘Kupas Tuntas Dua Tahun Program Sejuta Rumah’ di Jakarta, Selasa (9/5/2017). Menurutnya, banyak warga Jakarta termasuk PNS yang pada akhirnya harus…

  • Soal Seleksi CPNS Guru, Ini Harapan Daerah

    Soal CASN CPNS 2017 Soal CPNS Guru 2017 – Kota Balikpapan dan Provinsi Kalimantan Timur hingga saat ini masih menghadapi masalah kurangnya jumlah guru. Selain itu, juga banyaknya guru SMA /SMK yang belum juga menerima haknya. Hal itu dikatakan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Balikpapan Muhaimin, berkaitan dengan perayaan Hardiknas 2017. “Kita berharap momen Hari Pendidikan Nasional yang…

  • Kapan Rekruitmen Penerimaan CPNS 2017 ?!

    Soal CASN CPNS 2017 Penerimaan CPNS 2017. Wacana tentang seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun ini mulai berhembus.  Hampir semua elemen masyarakat, terutama mereka yang baru saja lulus kuliah sedang ramai memperbincangkannya. Hanya saja, hingga saat ini belum ada pihak berani memastikan ada atau tidaknya perekrutan abdi negara tersebut. Kepala Badan Kepegawaian Daerah…

  • Rekrutmen CPNS 2017 Diserahkan ke Pemda

    Soal CASN CPNS 2017 Rekrutmen CPNS 2017 tidak dilakukan secara serentak. Pelaksanaannya bergantung kesiapan kementerian/lembaga dan masing-masing pemerintah daerah (pemda). “Mulai tahun ini tes CPNS tidak dilakukan serentak untuk semua jabatan. Namun, dilihat yang siap terlebih dahulu,” kata Bima Haria Wibisana, Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jumat, 5 Mei. Dia menyebukan, sistem tes tetap menggunakan…

  • Beberapa Formasi Rekrutmen CPNS 2017 Pemprov NTB

    Soal CASN CPNS 2017 CPNS 2017– Rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dipastikan akan dilakukan tahun ini.  Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB sendiri akan mengusulkan lebih dari 200 kuota CPNS ke pemerintah pusat. Kuota 200 lebih CPNS terebut, hanya untuk lingkup Pemprov NTB saja. Sementara, pemerintah kabupaten/kota juga akan mengusulkan kuota CPNSsesuai dengan kebutuhannya. “Surat Edaran MenPAN-RB sudah kita terima minggu…